Oleksandr Usyk terbuka untuk pertarungan lawan juara UFC Alex Pereira
Juara dunia kelas berat tinju Oleksandr Usyk terbuka untuk pertarungan terakhir dalam karirnya melawan juara kelas berat ringan Ultimate Fighting Championship (UFC) Alex Pereira. “Pertama, siapa yang memenangkan pertarungan (Dubois…
Kenapa Istri Petarung Khabib Nurmagomedov Tak Mau Menampakkan Diri ke Publik? Ini Alasannya
KENAPA istri petarung Khabib Nurmagomedov tak mau menampakkan diri ke publik? Alasannya akan diulas Okezone dalam artikel ini. Istri petarung Khabib Nurmagoedov tak mau menampakkan diri ke publik karena prinsip…
Usman: Anak McGregor Akan Terus Ingat Kekalahan sang Ayah dari Khabib
Pemegang gelar kelas ringan Bellator, Usman Nurmagomedov, baru-baru ini mengungkapkan pandangannya mengenai alasan di balik serangan berkelanjutan Conor McGregor terhadap Khabib Nurmagomedov dan timnya. Menurut Usman, McGregor tidak bisa melupakan…
Islam Makhachev Tak Perlu Turun Tangan, Youssef Zalal Siap Bereskan Juara Kelas Bulu UFC Ilia Topuria
Ilia Topuria yang merupakan juara kelas bulu UFC dan pernah menantang Islam Makhachev ternyata diincar oleh Youssef Zalal. Jagoan asal Maroko itu dijadwalkan naik oktagon pada 15 Februari mendatang. Pertarungan…
Pertarungan Gila UFC: Dricus Du Plessis vs Khamzat Chimaev Siap Mengguncang Afrika
Dalam upaya menyajikan pertarungan yang menegangkan dan menghibur para penonton, Dana White selaku CEO dan Presiden Ultimate Fighting Championsip (UFC) akan berupaya menyuguhkan pertarungan kelas atas antara Dricus Du Plessis…
Magomedov Ankalaev bertekad akhiri kejayaan Alex Pereira pada UFC 313
Petarung kelas berat ringan Ultimate Fighting Championship (UFC) Magomedov Ankalaev bertekad mengakhiri kejayaan sang juara Alex Pereira saat keduanya bertemu dalam laga utama UFC 313 pada 8 Maret 2025. “Pria…
Anshul Jubli KO dalam 19 Detik: Mimpi Kalahkan Khabib Nurmagomedov Hancur
Anshul Jubli pernah sesumbar bisa mengalahkan Khabib Nurmagomedov. Bahkan petarung India berusia 30 tahun itu merasa memiliki banyak kesamaan dengan Khabib, meskipun satu hal yang pasti berbeda adalah rekor tak…
Pertarungan Terburuk! Khamzat Chimaev Kecam Duel Du Plessis vs Strickland di UFC 312
Khamzat Chimaev, bintang UFC yang sedang naik daun, memberikan reaksi yang sangat tidak terduga saat menyaksikan pertarungan antara Dricus du Plessis dan Sean Strickland di UFC 312. Chimaev, yang dikenal…
Salah Satu Korban Kehebatan Islam Makhachev OTW Pensiun dari UFC
Jagat UFC sebentar lagi akan ditinggalkan oleh korban Islam Makhachev, Dustin Poirier. The Diamond belakangan menguak niatnya menggelar duel terakhir sebelum pensiun. Jagoan asal Amerika Serikat ini mengincar jadwal bentrokan…
UFC 312 – Dana White Jawab Rumor soal Khamzat Chimaev, Satu Hal Keren Dipastikan Si Bos
Dana White menjawab rumor soal Khamzat Chimaev yang bakal menghadiri UFC 312 sekaligus memastikan satu hal keren tentang Si Serigala. Jagoan berusia 30 tahun itu disebut-sebut akan menghadiri pergelaran tarung…